Hubungan Antara Evaluasi Diri Karyawan Dan Efektivitas Manajemen Gudang Logistik Dipt Icon Container Line Cabang Banjarmasin
DOI:
https://doi.org/10.62976/ierj.v3i2.1275Keywords:
Evaluasi Diri, Kinerja Karyawan, Manajemen Gudang, Efektivitas Organisasi, PelatihanAbstract
Penelitian ini menganalisis hubungan antara evaluasi diri karyawan dan efektivitas manajemen gudang logistik di PT Icon Container Line Cabang Banjarmasin. Melalui survei terhadap 100 karyawan, ditemukan bahwa 75% rutin melakukan evaluasi diri, dan 80% merasakan peningkatan kinerja. Umpan balik manajemen dianggap penting oleh 70% karyawan, dan 65% merasa perlunya program pelatihan untuk keterampilan evaluasi diri. Evaluasi diri juga berkontribusi pada budaya organisasi yang positif (72%) dan meningkatkan kepuasan kerja (68%). Penelitian ini merekomendasikan perusahaan untuk mendorong praktik evaluasi diri dan menyediakan pelatihan yang relevan.
References
Bandura, A. (1997). Self-efficacy: The exercise of control. New York: W.H. Freeman.
Bowersox, D. J., Closs, D. J., & Cooper, M. B. (2019). Supply Chain Logistics Management (5th ed.). McGraw-Hill Education.
Dusterhoft, D., & Langhorne, J. (2014). Self-Assessment for Continuous Professional Development. Journal of Professional Development, 18(2), 45-60.
Erdogan, B., Bauer, T. N., & Taylor, S. (2015). The Role of Feedback and Self-Assessment in Employee Performance. Academy of Management Perspectives, 29(4), 430-445.
Grote, D. (2002). The Complete Guide to Performance Appraisal. AMACOM.
Gunasekaran, A., Lai, K. H., & Cheng, T. C. E. (2015). Responsive supply chain: A competitive strategy in a networked economy. Omega, 43, 1-13.
Locke, E. A., & Latham, G. P. (1990). A Theory of Goal Setting & Task Performance. Prentice-Hall, Inc.
Pulakos, E. D. (2004). Performance Management: A New Approach for Driving Business Results. Jossey-Bass.
Rushton, A., Croucher, P., & Baker, P. (2014). The Handbook of Logistics & Distribution Management (5th ed.). Kogan Page.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.












